INSTALASI SISTEM OPERASI BERBASIS GUI
(WINDOWS 8)
MELALUI VIRTUALBOX
- Buka aplikasi VirtualBox, kemudian klik "New" atau "Shortcut Ctrl+N" untuk memulai pembuatan mesin virtual baru.
- Selanjutnya muncul pop-up Create Virtual Machine.Dalam dialog ini ada beberapa kolom, yaitu :
2. Type, pada kolom ini pilih tipe "Microsoft Windows"
3. Version, pada kolom ini saya memilih "Windows 8 (64-bit)"
Kemudian klik "Next"
- Kemudian tentukan ukuran RAM yang kamu gunakan. Agar lebih efektif sebaiknya pilih ukuran RAM sampai dibatas warna hijau. Kemudian klik "Next"
- Kemudian buat harddisk virtual dengan memilih "Create a virtual hard disk now". Klik "Create" jika sudah
- Sekarang memilih jenis format hardisk yang digunakan untuk komputer virtual yang kamu buat. Umumnya orang-orang menggunakan VDI atau VHD, kali ini saya menggunakan VDI. Jika sudah klik "Next"
- Kemudian pilih tipe virtual hardisk, disini kita memilih Dynamically allocated dan klik "Next"
- Lalu tentukan besar Hardisk yang kamu inginkan dikolom size, disarankan untuk memilih anjuran dari komputer (biasanya 25 GB). Kemudian klik "Create"
- Kemudian akan muncul tampilan seperti dibawah ini. Lalu kita tinggal menjalankan virtual dan menginstal windows 8.1. Caraya langsung klik menu "Mulai/Strart"
- Setelah itu pilih metode installasi dengan menggunakan file ISO atau memasukkan DVD installer Windows 8 dan klik "Start". Disini saya menggunakan file ISO
- Kemudian pilih bahasa instalasi, waktu, dan mata uang, lalu klik "Next"
- Kemudian klik tombol "Install Now" untuk memulai proses instalasi windows 8
- Centang kotak bertulisan "I accept the license terms" lalu klik tombol "Next"
- Selanjutnya kita akan diminta untuk memilih antara membuat upgrade atau instalasi custom. Pilih "Custom: Install Windows only (advanced)"
- Selanjutnya pilih partisi yang akan kita gunakan, karena hardisknya belum terpartisi maka kita pilih "New" untuk membuat partisi. Kita bisa membuat beberapa partisi sesuai yang kita inginkan
- Setelah menentukan ukuran partisi tekan tombol "Apply" lalu klik "Next"
- Kemudian tunggulah proses instalasi selesai
- Tunggu beberapa saat
- Pilih warna background yang kita inginkan, dan ketik nama untuk komputer kita, kemudian klik "Next"
- Kemudian pilih "Use Express Setting", setelah itu pilih "Creat a local account"
- Selanjutnya isikan nama pengguna pada PC anda.
- Proses instalasi telah selesai anda dapat menggunakan windows 8, ini tampilan jendela windows 8
No comments:
Post a Comment